Prestasi Membanggakan Siswa MIN 15 Aceh Besar di Ajang Lomba
02 February 2026
Siswa MIN 15 Aceh Besar kerap menorehkan prestasi, baik di bidang akademik maupun non-akademik. Hal ini membuktikan bahwa sekolah tidak hanya fokus pada pembelajaran, tetapi juga membina bakat dan kemampuan siswa